Resep Cilok Goang Pedas Kekinian yang Seru untuk Camilan – Pada kali ini kami hadirkan Resep Cilok Goang Pedas Kekinian yang Seru untuk Camilan oleh tabloidkuliner.com, Semoga berguna untuk kamu yang sedang membutuhkan.
Cilok goang khas Tasikmalaya begitu digemari. Cilok ini dilumuri dengan sambal goang yang terasa pedas, dijamin bikin kamu ketagihan menyantapnya.
mudahnya praktikkan resep cilok goang pedas kekinian di rumah. (Foto: MAHI)
-
1
L air, untuk merebus
-
1
sdm minyak
Adonan cilok
-
100
g tepung tapioka
-
80
g tepung terigu
-
150
ml air hangat
-
1
sdt Royco Kaldu Jamur
-
½
sdt merica putih bubuk
-
2
siung bawang putih, haluskan
-
2
batang daun bawang, iris tipis
Sambal goang
-
50
g cabai rawit hijau
-
4
siung bawang putih
-
5
cm kencur
-
1
sdt Royco Kaldu Jamur
-
1
sdt garam
-
4
sdm minyak panas
Cara membuat
1
Cilok: aduk air hangat dengan Royco Kaldu Jamur, merica, daun bawang. Masukkan tepung tapioka, aduk hingga rata. Tambahkan tepung terigu, uleni hingga adonan cilok bisa dibentuk.
2
Ambil 1 sdt adonan, bulatkan. ulangi proses serupa pada sisa adonan hingga habis.
3
Panaskan air di atas api sedang hingga hampir mendidih. Masukkan minyak. Rebus cilok secara bertahap hingga matang. Angkat dan tiriskan. Sisihkan.
4
Sambal goang: Haluskan cabai bersama bawang putih dan kencur. Tambahkan Royco Kaldu Jamur dan minyak panas. Aduk rata. Campur bersama cilok.
5
Sajikan cilok bersama sambal goang.
Demikianlah Resep Cilok Goang Pedas Kekinian yang Seru untuk Camilan. Mudah-mudahan berguna bagi kamu yang membutuhkan resep ini. Jangan lupa sebarkan resep ini ke facebook anda.